TAK DIRAWAT: 2 rambu lalu lintas diduga ‘abal-abal’ terletak di depan rumah dinas Bupati Dairi Sumatera Utara di Jalan Sisingamangaraja Sidikalang. Tanda larangan parkir bukannya menghadap pengendara. Justru terpajang ke arah bioskop Sarma. Di dekatnya, satu lagi bersandar ke pagar, Kamis (23/11/2017). (Dairinews.com)